Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
A B D E G H I J K L M N O P R S T U V W
LA LE LI LO LU
selected terms: 97 page 2 of 5
laga
1 selera atau kuat makan: laga makan - kuat makan; 2 dimarahi: ilagai - dimarari Synonym: gila, marah, gapgap, sorgang
lagat
tengkar; keras kepala
lagatan
tangisan anak yang tidak henti-hentinya,tidak dapat dibujuk
lage
tikar Synonym: amak, apei, amparan
lagei
samar; kelabu; curang dalam dagang; man~ - mengelabui, memperlihatkan yang baik menyembunyikan yag jelek dalam barang dagangan; ~an, kelihatannya bagus,namun didalam jelek; ilagei ma rupani More…
lahang
jarang; selangnya banyak: lahang-lahang - jarang-jarang
lahar
banyak habis: ma~ do sipanganonnami sanggah horja na baru on ondi - agak banyak habis makanan pada waktu acara yang lalu itu.
laho
1 pergi: domma ~ ia? - ia sudah pergi?; 2 nikah; kawin: domma ~ ia? - ia sudah menikah?; baru pa~ boru ope hanami - kami baru saja mengawinkan anak perempaun kami; 3 laku: sadaiha laho More…
lahoan
pekerjaan; perbuatan: lahoan ni apostel - kisah para rasul (dalam alkitab); si~ - yang dikerjakan: manlahoi si~ - mengerjakan pekerjaan; mar~ - mempunyai acara
lahui
semacam katak besar, dapat hidup di darat dan di air See also: tiktikan
lahui, var lahu
sejenis katak yang besar dapat hidup di air dan di darat
lai
penggilan menghormati raja
laing, laingan
cantik Synonym: jenges
laja
lengkuas (Alpinia galanga)
lajang
1 pergi tak berkentuan; 2 perjaka; bujangan Synonym: maoraor, mawat
lajou
coba: hulajou - kucoba Synonym: uji, suba, idahi
laklak
kulit kayu
lalir
lantur; ngawur: anggo ~ sahap, rarat ma, nipi pe ra ma tarluarhon - kalau omongan ngawur, jadinya kesana-kemari, mimpipun diomongkan
lampa
alasan, dalih: dong do tong lampa ase seng igilai dia - selalu ada alasan agar dia tidak dimarahi Synonym: sidalian
lampei
pelan, perlahan, lambat: ~ mardalan - lambat jalannya; ipa~ - diperlambat; ma~ tu do doding on - nyanyian ini terlalu lambat; lampei-lampei - semacam musik yg lambat Synonym: anget, More…
Kamus Bahasa Batak Simalungun Kamusiana
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta