Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
<
A B D E G H I J L M N O P R S T U W
HA HE HI HO HU
selected terms: 130 page 7 of 7
husuk
manghusuk, menggoncang-goncang msl buah kelapa ataukah ia baik atau tidak.
huta
desa, kota; marhuta, berkediaman di kampung; marhuta sada, berjalan-jalan, tidak tinggal di kampung, keluar kota, bepergian; huta sabungan, ibu kota, kampung induk; parhutaan, pemukiman, More…
huthut
= hurhut, melisutkan.
hutik
humutik, bergerak); na saramba na humutik, sebanyak semak-semak yang bergerak (karena angin); artinya: tidak terhitung banyaknya; ndang tarhutik, tidak bisa digerakkan, tidak bisa dibawa. More…
huting
kucing.
hutinsa
jawaban orang kepada siapa diberikan teka-teki, lihat huling i.
hutol
manghutol, mengguncang msl pohon kayu, menggoyang pohon kayu.
hutu
kutu; manghutui, mencari kutu orang; hutu ni asu, kutu anjing.
hutuk
= husuk.
hutur
manghutur, menggoyang, bergetar, menggoncang sesuatu; humutur, goyang, bergerak, tergoncang; na sahutur, sebanyak yang digoyang angin, artinya: dalam jumlah besar; tarida hinutur, nampak More…
Kamus Bahasa Batak Toba Kamusiana
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta