Kamus Bahasa Daerah di Indonesia
<
A B D E G H I J L M N O P R S T U W
PA PE PI PO PU

pilit

tidak kena, salah, diputarbalikkan, bertentangan dengan sifat, tak kena sasaran; pilit di rohangku, tak kena di hatiku, salah menurut pikiranku; pilitpilit, bersalahan; papilithon, menyalahkan, menjalankan ke arah yang lain, mengalihatkan sasaran; marlangka pilit, melakukan perbuatan yang salah dalam bidang susila, melacur, bersundal; sipilit, sejenis tumbuhan yang dipakai sebagai penangkal untuk mengusir hantu (begu).
to main page AboutDonasiTop 10DictionariesFeedbackLogin top of page
© 2008 Adipura Net XHTML | CSS Powered by Glossword 1.8.12-beta